Spesifikasi Isolasi Pipa Tembaga Tube
Isolasi yang kami tawarkan adalah Isolasi dengan bahan dasar closed cell elastomeric rubber. Tujuan berguna untuk menjaga agar suhu/temperature air maupun gas di dalam pipa tetap terjaga sehingga tidak terjadi heat loss (kehilangan panas /dingin). Heat loss/kehilangan panas/dingin selalu terjadi dalam perjalanannya sehingga pemilihan Isolasi yang benar, ketebalan Isolasi yang tepat serta penyambungan yang baik sangat dibutuhkan. Kami sebagai Importir Jual Isolasi Pipa AC, Pipa Tembaga, Freon AC berbagai type dan ukuran, dengan kualitas terbaik.
Banyak keluhan yang muncul bahwa AC tidak dingin dan air panas yang di kamar mandi tidak panas. Di luar kerusakan equipment, 75% hal tersebut disebabkan pipa yang digunakan sebagai media pengantar dan Isolasi yang berfungsi menjaga suhu yang diinginkan agar tercapai.
Isolasi yang kami tawarkan tersedia dari ukuran kecil sampai paling besar. Dan ketebalan Isolasi mulai dari 9mm sampai 50mm. Pemilihan ketebalan Isolasi sangat penting agar tidak terjadi heat loss/kondesasi.